Kali ini penulis ingin mengulas soal pengetahuan seputar akuntansi perpajakan.
Pengertian Akuntansi
Akuntansi adalah suatu kegiatan mengidentifikasi, menggolongkan, mengukur, mencatat dan mengikhtisari suatu kegiatan ekonomi yang dinyatakan dalam mata uang tertentu.Pengertian Pajak
Pajak adalah suatu pungutan yang bersifat memaksa dari pemerintah untuk kas negara yang bertujuan untuk memenuhi rumah tangga pemerintahan/negara dengan ketentuan yang sudah tertulis dan tanpa mendapatkan timbal balik secara langsung.Unsur / poin penting pajak :
- Pungutan/iuran yang bersifat wajib kepada masyarakat kepada kas negara
- Tidak ada timbal balik langsung yang dapat dinikmati secara eksklusif
- Tarif iuran diatur dalam undang-undang perpajakan atau peraturan pemerintah
- Kesatuan Akuntansi
- Kesinambungan
- Nilai Tukar Obyektif
- Tidak dipengaruhi oleh adanya sebuah hubungan istimewa
- Bisa diuji oleh pihak independen,
- Tidak adanya transfer pricing
- Tidak terdapat mark-up, tidak ada KKN, dan lain sebagainya.
- Konsisten
- Pada penentuan tahun buku
- Pada perhitungan penyusutan
- Pada perhitungan persediaan
- Pada pengakuan nilai kurs valuta asing
0 comments:
Post a Comment